Pengembangan Media Bomb-Bomb Car pada Materi ASEAN Kelas VI SD

  • Dika Esa Putra Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung, Jawa Barat,  Indonesia
  • Nurdinah Hanifah Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung, Jawa Barat,  Indonesia
  • Ali Ismail Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung, Jawa Barat,  Indonesia

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan penggunaan media bomb-bomb car pada materi ASEAN kelas VI SD. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Research and Development (RnD). Model penelitian yang digunakan adalah ADDIE yang terdiri dari lima tahapan yaitu Analysis, Design, Development, Implementation dan Evaluatuion. Adapun hasil dari penelitian ini yaitu setelah melewati proses validasi oleh 4 ahli media dan 5 ahli materi, media ini mendapatkan nilai i-CVI dan s-CVI sebesar 1 baik dari segi media ataupun materi sehingga media bomb-bomb car dapat dinyatakan valid atau layak untuk digunakan. Kemudian, setelah dilakuan proses validasi, media bomb-bomb car juga diimplementasikan kepada 27 peserta didik kelas VI SD di Kabupaten Sumedang dan mendapatkan rata-rata nilai SUS sebesar 94 dengan kategori best imaginable atau memiliki tingkat kegunaan yang sangat tinggi. Dengan demikian, data tersebut dapat membuktikan bahwa media bomb-bomb car sudah valid atau layak untuk digunakan pada materi ASEAN kelas VI SD.

Kata Kunci: Media, Bomb-Bomb Car, ASEAN

Data Unduhan PDF

Data unduhan belum tersedia.
Diterbitkan
2024-01-08
Bagaimana cara mengutip:
Putra, D. E., Hanifah, N., & Ismail, A. (2024). Pengembangan Media Bomb-Bomb Car pada Materi ASEAN Kelas VI SD. Ideguru: Jurnal Karya Ilmiah Guru, 9(2), 507-515. https://doi.org/10.51169/ideguru.v9i2.884
Bagian
Artikel Penelitian
Abstrak viewed: 233 times
PDF downloaded: 187 times

Referensi

Ashshiddiqi, M. T. (2021). Strategi Program Indeks Pembangunan Manusia (IPM) di Desa Pakuaon Kecamatan Sukaresmi Kabupaten Cianjur. Jurnal Inovasi Penelitian, 2(4), 1153–1162.

Gross, D., Fogg, L., Garvey, C., & Julion, W. (2004). Behavior problems in young children: An analysis of cross-informant agreements and disagreements. Research in Nursing and Health, 27(6), 413–425. https://doi.org/10.1002/nur.20040

Ivani, N., & Kristi Pramudika Sari, A. (2023). PENGARUH PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN MONOPOLI PETUALANGAN NUSANTARA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN IPS KELAS V DI SEKOLAH DASAR NEGERI TIMBANG. JURNAL INOVASI PENDIDIKAN, 1, 284–294. https://edukhasi.org/index.php/jip

May Sela, H., Oktavia, M., & Ayurachmawati, P. (2023). Pengembangan Media Permainan Monopoli pada Pembelajaran IPS Materi Kebudayaan Indonesia Kelas IV SD. Jurnal Pendidikan Dasar Flobamorata, 4(2), 507–519. https://doi.org/10.51494/jpdf.v4i2.1026

Mufidah. (2023). Penerapan Teamsgamestournament Dengan Media Ulartangga Untuk Meningkatkan Aktivitas Danhasilbelajar Ekonomi Pesertadidik Kelas XII-IPS3 MAN 1 Jembrana. EDUCATIONAL : Jurnal Inovasi Pendidikan Dan Pengajaran, 3. https://www.jurnalp4i.com/index.php/educational/article/view/2443

Puspitasari, W. D., & Febrinita, F. (2021). Pengujian Validasi Isi (Content Validity) Angket Persepsi Mahasiswa terhadap Pembelajaran Daring Matakuliah Matematika Komputasi. Journal Focus Action of Research Mathematic (Factor M), 4(1), 77–90. https://doi.org/10.30762/factor_m.v4i1.3254

Regiani, E., Amaliyah, S., & Rustini, T. (2023). Analisis Problematika Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial di Sekolah Dasar Negeri Arcamanik 02 Bandung. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 5(1), 3257–3261.

Rusli, D., Ayu, R., Rahmayanti, E., Hayati, N., Psikologi, F., & Kesehatan, D. (2022). Pengembangan Skill Mengajar Dengan Pelatihan Peningkatan Literasi dan Keterampilan Presentasi Bagi Guru SMA 5 Pariaman. Jurnal Pengabdian Psikologi, 01(02), 38–45.

Sari, F. D., Fajarianingtyas, D. A., & Anekawati, A. (2022). Pengembangan Modul Ipa Stem Materi Cahaya Dan Alat Optik Kelas Viii Smpn 2 Kalianget. LENSA (Lentera Sains): Jurnal Pendidikan IPA, 12(1), 27–32. https://doi.org/10.24929/lensa.v12i1.185

Savanti, K. E. (2021). System Usability Scale (SUS): Sebuah Metrik untuk Mengukur Kebergunaan. Medium. https://medium.com/hoomix/system-usability-scale-sus-sebuah-metrik-untuk-mengukur-kebergunaan-6a8e43359c6f

Subhan, M., Estuhono, & Sentia, A. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered-Heads Together Terhadap Hasil Belajar IPS Kelas V SDN09 Sitiung. NNOVATIVE: Journal Of Social Science Research, 3, 14495–14503. https://j-innovative.org/index.php/Innovative/article/view/1665/1518

Sultania, D. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Heads Together (Nht) Terhadap Pemahaman Belajar Ips. Basic Education. https://journal.student.uny.ac.id/index.php/pgsd/article/view/14957%0Ahttps://journal.student.uny.ac.id/index.php/pgsd/article/download/14957/14508

Susiani, I. R., & Abadiah, N. D. (2021). Kualitas Guru Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Di Indonesia. Modeling, 8(2), 292–298.

Susilo, E. (2019). Cara Menggunakan System Usability Scale (SUS) Pada Evaluasi Usability. Edisusilo.Com. https://www.edisusilo.com/cara-menggunakan-system-usability-scale/

Wahyuningtyas, R., & Suteng Sulasmono, B. (2020). Pentingnya Media Dalam Pembelajaran Guna Meningkatkan Hasil Belajar Di Sekolah Dasar. EDUKATIF: JURNAL ILMU PENDIDIKAN, 2, 23–27. https://edukatif.org/index.php/edukatif/index