Improving Student Learning Outcomes Through the Picture and Picture Cooperative Learning Model

  • Muh. Asharif Suleman Sunan Kalijaga State Islamic University, Yogyakarta, Sleman, Special Region of Yogyakarta,  Indonesia
  • Zulfi Idayanti Sunan Kalijaga State Islamic University, Yogyakarta, Sleman, Special Region of Yogyakarta,  Indonesia

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Picture and Picture serta meningkatkan hasil belajar peserta didik setelah menerapkan model tersebut. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK), dilaksanakan selama dua siklus pada peserta didik kelas II Sekolah Dasar yang berjumlah 24 siswa. Prosedur penelitian meliputi tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi, evaluasi, dan refleksi. Pengumpulan data menggunakan teknik observasi, tes, dan dokumentasi, yang kemudian dianalisis secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Picture and Picture berhasil meningkatkan aktivitas guru dan peserta didik. Aktivitas guru meningkat dari 85,71% pada siklus I menjadi 95,23% pada siklus II. Sementara aktivitas peserta didik meningkat dari 79,16% pada siklus I menjadi 88,88% pada siklus II. Hasil belajar peserta didik juga mengalami peningkatan yang signifikan. Nilai rata-rata siswa sebelum tindakan adalah 51,21 dengan tingkat ketuntasan belajar sebesar 18,51%. Setelah tindakan pada siklus I, nilai rata-rata siswa meningkat menjadi 74,16 dengan tingkat ketuntasan belajar sebesar 70,83%. Pada siklus II, nilai rata-rata siswa meningkat menjadi 82,08 dengan tingkat ketuntasan belajar mencapai 83,33%.

Kata Kunci: Pembelajaran, Kooperatif Picture and Picture, Hasil Belajar

Data Unduhan PDF

Data unduhan belum tersedia.
Diterbitkan
2024-08-17
Bagaimana cara mengutip:
Suleman, M. A., & Idayanti, Z. (2024). Improving Student Learning Outcomes Through the Picture and Picture Cooperative Learning Model. Ideguru: Jurnal Karya Ilmiah Guru, 9(3), 1939-1947. https://doi.org/10.51169/ideguru.v9i3.1155
Bagian
Artikel Penelitian
Abstrak viewed: 34 times
PDF (English) downloaded: 13 times

Referensi

Aji, A. A. P., Ifadah, L., & Muanayah, N. A. (2022). Efektivitas Pembelajaran berbasis Multimedia dalam Meningkatkan Nilai Kognitif Peserta Didik di SMP Maarif Tlogomulyo. Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Sains Islam Interdisipliner, 70–83.

Alfath, A., Azizah, F. N., & Setiabudi, D. I. (2022). Pengembangan kompetensi guru dalam menyongsong kurikulum merdeka belajar. Jurnal Riset Sosial Humaniora Dan Pendidikan, 1(2), 42–50.

Anggun, P. (2021). Analisis kesulitan belajar siswa dalam pembelajaran tematik pada siswa kelas V SDN 5 Merak Batin Natar Lampung Selatan. Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan.

Dewi, V. R. (2018). Penggunaan Model Cooperative Learning Tipe Picture And Picture Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika Kelas III SD Negeri 03 Mengandung Sari Tahun Pelajaran 2017/2018. IAIN Metro.

Di Madrasah Ibtidaiyah, M. M., & Ambulu, M. U. (2022). Penerapan Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Menggunakan Model Pembelajaran Cooperative Learning Type Picture And Picture Berbasis Pendekatan Saintifik Kelas Iv.

Diantoro, C. T., Ismaya, E. A., & Widianto, E. (2020). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Quantum Teaching Berbantuan Media Aplikasi Edmodo Pada Siswa Sekolah Dasar. WASIS: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 1(1), 1–6.

Fadil, K., Amran, A., & Alfaien, N. I. (2023). Peningkatan Kualitas Pendidikan Dasar Melalui Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar Dalam Mewujudkan Suistanable Developments Goal’s. Attadib: Journal of Elementary Education, 7(2).

Fatin, A. A., Saputra, H. J., & Budiman, M. A. (2023). Penerapan Model Pembelajaran Picture And Picture Berbantu Snake Game Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas Ii Pada Tema 5 Subtema 1 Pembelajaran 3 Sd Kristen Imanuel. Indonesian Journal of Elementary School, 3(1), 192–203.

Harianja, M. M., & Sapri, S. (2022). Implementasi dan Manfaat Ice Breaking untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(1), 1324–1330.

Hidayati, L., Amalyaningsih, R., Ningrum, A. W., Nurhayati, U., & Wakhidah, N. (2022). Respons peserta didik terhadap penerapan model pembelajaran hybrid learning di mts negeri 2 sidoarjo. Pensa: E-Jurnal Pendidikan Sains, 10(1), 155–160.

Husain, R. (2020). Penerapan Model Kolaboratif Dalam Pembelajaran Di Sekolah Dasar. E-Prosiding Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo.

Khafifah, Z. (N.D.). Metaanalisis Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Terhadap Hasil Belajar Pada Pembelajaran Biologi Siswa Sma Skripsi.

Komara, F. H. T., Putra, Z. H., & Hermita, N. (2020). Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe picture and picture untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas IVB SDN 136 Pekanbaru. Tunjuk Ajar: Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan, 3 (2), 146–162. Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan, 3, 149–150.

Kusumawati, I., Lestari, N. C., Sihombing, C., Purnawanti, F., Soemarsono, D. W. P., Kamadi, L., Latuheru, R. V., & Hanafi, S. (2023). Pengantar Pendidikan. CV Rey Media Grafika.

Machali, I. (2022). Bagaimana melakukan penelitian tindakan kelas bagi guru. Ijar, 1(2), 181–204.

Mardhiyah, R. H., Aldriani, S. N. F., Chitta, F., & Zulfikar, M. R. (2021). Pentingnya keterampilan belajar di abad 21 sebagai tuntutan dalam pengembangan sumber daya manusia. Lectura: Jurnal Pendidikan, 12(1), 29–40.

Muadzin, A. M. A. (2021). Konsepsi Peran Guru Sebagai Fasilitator dan Motivator Dalam Proses Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Jurnal Annaba’STIT Muhammadiyah Paciran, 7(2), 171–186.

Mustafa, M. N., Hermandra, H., & Zulhafizh, Z. (2021). Strategi berinovasi guru di sekolah menengah atas. JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia), 7(3), 364–376.

Musyrifa, F. A., Rahmah, A., Wahyuni, S., & Fitriyani, L. (2020). Metode Picture and Picture dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Bahasa Arab pada Maharah Kitabah. Arfannur, 1(1), 15–26.

Mutia, F. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Picture And Picture Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Pada Muatan Pelajaran Ips Siswa Kelas V Sdit Al-Huda Pangkalan Kerinci Kabupaten Pelalawan. Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

Ningtyas, P. D. A. M., & Juliantari, N. K. (2022). Dampak Implementasi Kurikulum Merdeka Terhadap Pengembangan Potensi Pesera Didik. Cetta: Jurnal Ilmu Pendidikan, 5(4), 329–341.

Nita, E. (2021). Pengaruh Metode Pembelajaran Picture And Picture Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Kelas Iv Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Di Mi Masyariqul Anwar Bandar Lampung. UIN Raden Intan Lampung.

Nurhana, M. (2023). Penerapan Model Pembelajaran Picture and Picture Melalui Media Ular Tangga untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ilmu Pengetahuan Alam Siswa Kelas IV SD Ma’arif Ponorogo. IAIN Ponorogo.

Oktavia, P., & Khotimah, K. (2023). Pengembangan metode pembelajaran pendidikan agama islam di era digital. An Najah (Jurnal Pendidikan Islam Dan Sosial Keagamaan), 2(5), 66–76.

Phumphongkhochasorn, P., Damnoen, P. S., Suwannaprateep, T., & Phoomparmarn, U. (2021). National educational standards and the improvement of Thai education system with world class. Asia Pacific Journal of Religions and Cultures, 5(1), 75–86.

Prihantoro, A., & Hidayat, F. (2019). Melakukan penelitian tindakan kelas. Ulumuddin: Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 9(1), 49–60.

Putra, Y. E. S., & Chasanatun, F. (2023). Penggunaan Model Pembelajaran Cooperative Learning (Picture And Picture) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ppkn Siswa Kelas Iii Sdn 02 Josenan Kota Madiun. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(1), 745–756.

Ramadhia, N., Rizal, M. S., Ananda, R., Mufarizuddin, M., & Kusuma, Y. Y. (2023). Analisis Penerapan Kurikulum Merdeka Di Upt Sd Negeri 012 Langgini Bangkinang Kota. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(2), 3808–3821.

Ramdana, N. (2021). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Picture and Picture terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas IV SDN 138 Inpres Mangulabbe Kecamatan Mappakasunggu Kabupaten Takalar. Universitas Negeri Makassar.

Sapitri, H., & Lasari, Y. L. (2023). Peningkatan Hasil Belajar IPS Siswa Kelas IV Di SDN 06 Kota Batusangkar Menggunakan Model Picture And Picture: Improving Social Studies Learning Outcomes for Class IV Students at SDN 06 Batusangkar City Using the Picture and Picture Model. Jurnal Riset Sosial Humaniora Dan Pendidikan, 2(1), 77–93.

Sappaile, B. I., Ahmad, Z., Hita, I. P. A. D., Razali, G., Dewi, R. D. D. L. P., & Punggeti, R. N. (2023). Model Pembelajaran Kooperatif: Apakah efektif untuk meningkatkan motivasi belajar peserta didik? Journal On Education, 6(1), 6261–6269.

Sari, H. P. (2023). Pengembangan Kurikulum Merdeka Belajar di Sekolah Dasar menurut Aliran filsafat Progresivisme. El-Ibtidaiy: Journal of Primary Education, 6(2), 131–141.

Sulistyosari, Y., Karwur, H. M., & Sultan, H. (2022). Penerapan pembelajaran IPS berdiferensiasi pada kurikulum merdeka belajar. Harmony: Jurnal Pembelajaran IPS Dan PKN, 7(2), 66–75.

Syafruddin, S. E., Periansya, S. E., Farida, E. A., Nanang Tawaf, S. T., Palupi, F. H., St, S., Butarbutar, D. J. A., SE, S., & Satriadi, S. (2022). Manajemen Sumber Daya Manusia. CV Rey Media Grafika.

Telaumbanua, N. A., Lase, D., & Ndraha, A. (2021). Kreativitas guru dalam menggunakan media pembelajaran di SD Negeri 075082 Marafala. HINENI: Jurnal Ilmiah Mahasiswa, 1(1), 10–28.

Wulandari, A. P., Salsabila, A. A., Cahyani, K., Nurazizah, T. S., & Ulfiah, Z. (2023). Pentingnya media pembelajaran dalam proses belajar mengajar. Journal on Education, 5(2), 3928–3936.