Transisi Pembelajaran Teacher Centered Menuju Student Centered: Penguatan Literasi Teknologi Siswa Sekolah Dasar

  • Ani Khoirotun Nisa Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta,  Indonesia
  • Nelva Ade Tinofa Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta,  Indonesia
  • Noptario Noptario Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta,  Indonesia
  • Faisal Abdullah Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, Sumatera Selatan,  Indonesia

Abstrak

Inovasi dalam dunia pendidikan sangat dibutuhkan sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas Pendidikan. Ada banyak cara yang bisa dilakukan dalam upaya inovasi Pendidikan salah satunya adalah melakukan transisi pembelajaran dari yang berbasis teacher center menuju student center. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis transisi pembelajaran teacher center menuju student center pada kurikulum merdeka dalam upaya penguatan literasi teknologi siswa di Sekolah Dasar. Penelitian ini menggunkan pendekatan penelitian kualitatif dengan metode penelitian lapangan. Data dalam penelitian ini dikumpulkan melalui wawancara dan observasi. Teknik pemilihan informan penelitian menggunakan teknik purposive sampling. Analis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analis data tematik dengan tahapan memahami data, mengkode data, menentukan tema dan visualisasi data. Pembelajaran berbasis student center memiliki keunggulan yang signifikan dibandingkan pembelajaran berbasis teacher center, pembelajaran yang berpusat pada siswa akan membuat siswa menjadi aktif dan mandiri dalam belajar sehingga akan berpengaruh pada penguatan literasi teknologi siswa. Hal ini dikarenakan pembelajaran yang berpusat pada siswa sangat relevan jika di integrasikan dengan teknologi. Akan tetapi ada beberapa faktor penghambat yang ditemui dalam upaya penerapan pembelajaran berbasis student center yaitu ukuran kelas yang besar, tantangan manajemen kelas dan gaya belajar siswa yang berbeda-beda, sehingga faktor penghambat tersebut bisa dijadikan bahan evaluasi untuk penyempurnaan penerapan pembelajaran berbasis student center.

Kata Kunci: student center, kurikulum merdeka, literasi teknologi, Sekolah Dasar

Data Unduhan PDF

Data unduhan belum tersedia.
Diterbitkan
2024-06-21
Bagaimana cara mengutip:
Nisa, A. K., Tinofa, N. A., Noptario, N., & Abdullah, F. (2024). Transisi Pembelajaran Teacher Centered Menuju Student Centered: Penguatan Literasi Teknologi Siswa Sekolah Dasar. Ideguru: Jurnal Karya Ilmiah Guru, 9(3), 1453-1460. https://doi.org/10.51169/ideguru.v9i3.920
Bagian
Artikel Penelitian
Abstrak viewed: 42 times
PDF downloaded: 10 times

Referensi

Anggraeny, Devie, Dina Aulia Nurlaili, and Rachil Amalia Mufidah. 2020. “Analisis Teknologi Pembelajaran Dalam Pendidikan Sekolah Dasar.” FONDATIA 4 (1): 151. https://doi.org/10.36088/fondatia.v4i1.467.

Antika, Reza Rindy. 2014. “Proses Pembelajaran Berbasis Student Centered Learning (Studi Deskriptif di Sekolah Menengah Pertama Islam Baitul ‘Izzah, Nganjuk)” 03 (02): 251.

Darmadi, Hamid. 2016. “Tugas, Peran, Kompetensi, Dan Tanggung Jawab Menjadi Guru Profesional.” Edukasi: Jurnal Pendidikan 13 (2): 161–74. https://doi.org/10.31571/edukasi.v13i2.113.

Dewi, Erni Ratna. 2018. “Metode Pembelajaran Modern Dan Konvensional Pada Sekolah Menengah Atas.” PEMBELAJAR: Jurnal Ilmu Pendidikan, Keguruan, Dan Pembelajaran 2 (1): 44–52. https://doi.org/10.26858/pembelajar.v2i1.5442.

Friani, Indah Fajar. 2017. “KENDALA GURU DALAMMENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN PADA PEMBELAJARAN TEMATIK BERDASARKAN KURIKULUM 2013 DI SD NEGERI 2 KOTA BANDA ACEH” 2.

Hanum, Muthia, Prayitno Prayitno, and Herman Nirwana. 2015. “Efektifitas Layanan KonselingPerorangan Meningkatkan Kemandirian Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah Belajar.” Konselor 4 (3): 162–68. https://doi.org/10.24036/02015436468-0-00.

Inayati, Ummi. 2022. “Konsep Dan Implementasi Kurikulum Merdeka Pada Pembelajaran Abad-21 Di SD/MI.” ICIE: International Conference on Islamic Education 2 (0): 293–304.

Jannah, Miftahul, and Junaidi Junaidi. 2020. “Faktor Penghambat Guru Sebagai Fasilitator Dalam Pembelajaran Sosiologi Di SMAN 2 Batusangkar.” Jurnal Sikola: Jurnal Kajian Pendidikan Dan Pembelajaran 1 (3): 192. https://doi.org/10.24036/sikola.v1i3.25.

Jones, Jonathan P. 2023. Assessment in the Drama Classroom. New York: Routledge. https://doi.org/10.4324/9781003428336.

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Sekretariat Jenderal. 2023. “Hampir 70 Persen Satuan Pendidikan Sudah Menerapkan Kurikulum Merdeka.” Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi. August 28, 2023. https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2023/08/hampir-70-persen-satuan-pendidikan-sudah-menerapkan-kurikulum-merdeka.

Khotimah, Usnul. 2022. “Pengaruh Teknologi Terhadap Pembelajaran Abad 21.” Thesis Commons. https://doi.org/10.31237/osf.io/jfr4v.

KSPSTK, Sekretariat. 2017. “Tantangan Dalam Penerapan Kurikulum Merdeka.” July 13, 2017. http://kspstendik.kemdikbud.go.id/read-news/tantangan-dalam-penerapan-kurikulum-merdeka.

“Kurikulum Merdeka Sebagai Upaya Pemulihan Pembelajaran.” 2022. Direktorat SMP. February 21, 2022. https://ditsmp.kemdikbud.go.id/kurikulum-merdeka-sebagai-upaya-pemulihan-pembelajaran/.

“Latar Belakang Kurikulum Merdeka.” 2023. Merdeka Mengajar. May 30, 2023. https://pusatinformasi.guru.kemdikbud.go.id/hc/en-us/articles/6824331505561-Latar-Belakang-Kurikulum-Merdeka.

Lince, Leny. 2022. “Implementasi Kurikulum Merdeka Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Pada Sekolah Menengah Kejuruan Pusat Keunggulan.” Prosiding Seminar Nasional Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan IAIM Sinjai 1 (May): 40. https://doi.org/10.47435/sentikjar.v1i0.829.

Muqowim Muqowim, Novi Cynthia Yusnita. 2020. “Pendekatan Student Centered Learning Dalam Menanamkan Karakter Disiplin Dan Mandiri Anak Di TK Annur II - Neliti.” 31 Juli 2020 5 (2): 112–26.

Noptario, Noptario, and Sutrisno Sutrisno. 2023. “Efforts to Shape Akhlakhul Kharimah Student Through Moral Education (Comparative Study of Elementary School and Madrasah Ibtidaiyah in Palembang).” Al-Aulad: Journal of Islamic Primary Education 6 (1): 46–56. https://doi.org/10.15575/al-aulad.v6i1.21444.

Noptario, Noptario, Fitria Nurliana Zulfa, and Mahmud Arif. 2023. “Formulasi Konsep Pendidikan Akhlak Pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Di Madrasah Ibtidaiyah Palembang Dalam Mewujudkan Siswa Yang Berakhlakul Karimah.” Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan 9 (3): 342–49.

Permana, Kadek Dita, I Ketut Gading, and I Gusti Ayu Tri Agustina. 2023. “Model Project Based Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Dan Hasil Belajar IPA Kelas V SD.” JPD: Jurnal Pendidikan Dasar 3 (2): 1–14. https://doi.org/10.31004/innovative.v3i2.1952.

Pertiwi, Amalia Dwi, Siti Aisyah Nurfatimah, and Syofiyah Hasna. 2022. “Menerapkan Metode Pembelajaran Berorientasi Student Centered Menuju Masa Transisi Kurikulum Merdeka.” Jurnal Pendidikan Tambusai 6 (2): 8839–48. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.3780.

Rauf, Abdul Wahid. 2018. “Guru Harus Mengimbangi Perkembangan Era Revolusi 4.0.” https://www.ung.ac.id/home/berita/guru-harus-mengimbangi-perkembangan-era-revolusi-40.

Salsabila, Unik Hanifah, Munaya Ulil Ilmi, Siti Aisyah, Nurfadila Nurfadila, and Rio Saputra. 2021. “Peran Teknologi Pendidikan Dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan Di Era Disrupsi.” Journal on Education 3 (01): 105. https://doi.org/10.31004/joe.v3i01.348.

Simanjuntak, Maria Dewi Ratna. 2019. “Membangun Ketrampilan 4 C Siswa Dalam Menghadapi Revolusi Industri 4.0.” In , 921–29. Universitas Negeri Medan. http://semnasfis.unimed.ac.id/wp-content/uploads/2019/11/53.-Maria-Dewi.pdf.

Sinambela, Pardomuan N. J. M. 2019. “Kurikulum 2013 Dan Implementasinya Dalam Pembelajaran.” GENERASI KAMPUS 6 (2). https://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/gk/article/view/7085.

Subtianah, Siti. 2022. “Transformasi Pembelajaran Melalui Integrasi Teknologi Pendidikan Di Era Digital,” 347.

Taridala, Sulastri, . Samdin, Endro Sukotjo, and Sitti Rahmaniar. 2023. “Implementation of the Merdeka Belajar Program in Improving Teacher Performance and the Quality of Educational Services.” International Journal of Membrane Science and Technology 10 (2): 1445–49. https://doi.org/10.15379/ijmst.v10i2.1495.

Wardani, Helda Kusuma, Sujarwo Sujarwo, Yeni Rakhmawati, and Pramudya Cahyandaru. 2023. “Analysis of the Impact of the Merdeka Curriculum Policy on Stakeholders at Primary School.” Jurnal Ilmiah Peuradeun 11 (2): 513. https://doi.org/10.26811/peuradeun.v11i2.801.

Widarti, Hayuni Retno, Sri Yamtinah, Mawardi, Deni Ainur Rokhim, Afis Baghiz Syafruddin, and Zsa Zsa Salsabila Firdaus. 2023. “Using Instagram as Rate of Reaction Learning Media Based on PjBL to Increase Students’ Motivation and Creative Thinking Ability.” International Journal of Information and Education Technology 13 (10): 1521. https://doi.org/10.18178/ijiet.2023.13.10.1957.